Rabu, 03 Desember 2014

Aneka Kreasi dari Sedotan

Berikut ini adalah beberapa karya seni kerajinan tangan menggunakan bahan sedotan beraneka rupa. Mulai dari aneka aktifitas anak hingga kerajinan yang lebih rumit.


Sedotan adalah salah satu bahan yang bisa dimanfaatkan untuk kegunaan lainnya selain sebagai alat bantu menyedot minuman dan lain sebagainya. Selain itu sedotan sangat mudah didapatkan di berbagai tempat. Dan karena karganya juga yang sangat murah, maka tidaklah heran jika sedotan banyak dimanfaatkan untuk berbagai hal. Misalnya banyak sekali aktifitas yang bisa dilakukan oleh anak-anak dengan sedotan tangan dari sedotan. Dan manfaat lain tentunya dapat digunakan sebagai bahan utama untuk membuat aneka kerajinan tangan dari sedotan.

Kerajinan Tangan Dari Sedotan, Aneka Kreasi Sedotan

Aneka Kerajinan Tangan Dari Sedotan Yang Mudah

Berikut di bawah ini adalah bebereapa contoh ide memanfaatkan sedotan untuk membuat berbagai kerajinan tangan dari sedotan unik :
Kerajinan Tangan Dari Sedotan, Aneka Kreasi Sedotan 1
Mainan Anak Sedotan

Kerajinan Tangan Dari Sedotan, Aneka Kreasi Sedotan 2
Cermin Sedotan

Kerajinan Tangan Dari Sedotan, Aneka Kreasi Sedotan 3
Aktivitas Anak Membuat Aneka Bentuk Bangun dari Sedotan

Kerajinan Tangan Dari Sedotan, Aneka Kreasi Sedotan 4
Permainan Maze (Labirin) Sedotan

Kerajinan Tangan Dari Sedotan, Aneka Kreasi Sedotan 5
Stand Foto Sedotan

Kerajinan Tangan Dari Sedotan, Aneka Kreasi Sedotan 6
Aneka Ornamen Gantung Sedotan

Kerajinan Tangan Dari Sedotan, Aneka Kreasi Sedotan 7
Hiasan Lampu Sedotan

Kerajinan Tangan Dari Sedotan, Aneka Kreasi Sedotan 8
Bunga  Sedotan

Kerajinan Tangan Dari Sedotan, Aneka Kreasi Sedotan 9
Boneka Mini Sedotan

Kerajinan Tangan Dari Sedotan, Aneka Kreasi Sedotan 10
Huasan Tutup Kap Lampu Sedotan

Kerajinan Tangan Dari Sedotan, Aneka Kreasi Sedotan 11
Bunga Palsu Sedotan

Kerajinan Tangan Dari Sedotan, Aneka Kreasi Sedotan 12
Aneka Ornamen dari Sedotan 

Kerajinan Tangan Dari Sedotan, Aneka Kreasi Sedotan 13
Hiasan Kap Lampu Sedotan

Kerajinan Tangan Dari Sedotan, Aneka Kreasi Sedotan 14
Melukis Dengan Meniup Pakai Sedotan

Kerajinan Tangan Dari Sedotan, Aneka Kreasi Sedotan 15
Hiasan Dinding Sedotan
Itulah sedikit contoh ide membuat kerajinan tangan dari sedotan yang cukup mudah.
Semoga bermanfaat, dan jangan lupa share ke teman yang lain ya :)
Lihat Juga Cara Membuat Mainan Kalung Dari Sedotan, 
Klik Disini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar